Maret 24, 2023

Reses di Pugung, Legislator Hardiyus.SH Siap Bantu dorong aspirasi Masyarakat

1 min read

Tanggamus -mediapatriot.id-Anggota DPRD Kab.Tanggamus daerah pemilihan (Dapil) V (Kec.Talang Padang dan Kec.Pugung ), H.Hardiyus.SH menerima aduan warga Pekon Tiuh Memon, Kecamatan Pugung, Kab.Tanggamus 

Tentang Pembangunan irigasi dan jalan penghubung antar desa serta penambahan daya listrik.

Hardiyus biasa disapa, dengan senang menerima aspirasi yang diusulkan oleh warga,

Salah seorang warga menuturkan agar anggota DPRD sebagaimana wakil dari rakyat dapat memperjuangkan dan menyampaikan apa saja yang memang diusulkan masyarakatnya dapat dipenuhi oleh pemerintah daerah, 

Ia sangat berharap adanya perhatian dari pemerintah untuk segera meninjau dan memenuhi apa yang sudah disampaikan melalui aspirasi  bersama wakil Rakyatnya,

Sementara itu, Anggota Fraksi Gerindra DPRD Kabupaten Tanggamus partai besutan Prabowo Subianto ini mengatakan, sebagai Dewan Kabupaten hal ini akan di koordinasikan dengan Pemerintah Kabupaten untuk penanganannya.

“Kita akan terus mendorong khususnya Pemerintah Kabupaten Tangamus agar bisa segera merealisasikannya terkait Irigasi,Jalan Penguhung dan juga penambahan daya listrik(An)

Print Friendly, PDF & Email

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Copyright © All rights reserved. | Newsphere by AF themes.