Pengurus Dan Relawan PMI Labusel Membagikan Takjil Gratis dan Buka Puasa Bersama.
1 min readLabusel mediapatriot.id-Sejumlah Pengurus dan Relawan Palang Merah Indonesia(PMI)Labuhanbatu Selatan menggelar kegiatan Bakti Sosial di Bulan Ramadhan 1445 H/2024 M membagikan takjil Geratis kepada masyarakat yang melintas sedang ngabuburit Sabtu 7 April 2024.
Kegiatan tersebut di ikuti dan di hadiri Ketua PMI Labuhanbatu Selatan(Labusel) Ferri Andhika Dalimunthe S.kom MM,dan di dampingi nyonya Cut Rida Feri Andhika.
Ferri,menerangkan kegiatan ini merupakan kegiatan rutin PMI Labusel setiap bulan Ramadhan membagikan Takjil Gratis sebagai wujud talih kasih di bulan yang penuh magfiroh bulan yang penuh pengampunan dari allah swt semoga perbuatan yang baik ini bisa bermaanfaat bagi masyarakat dan mendapat barokah dari allah swt,”tuturnya.
Sementara Menurut Fraktisi Hukum Labusel Dayu Putra SH.MH, Peranan PMI Labusel selama ini sudah cukup bagus dalam menjalankan tugas mulia nya namun saya berharap kira nya lebih di tingkatkan lagi program kemanusian nya lagi dalam membangun sinergisitas kepada pemerintah meningkat kan pelayanan kesehatan kepada Masyarakat,tingkat kan sosialisasi kepada masyarakat agar masyarakat paham Keuntungan dalam kesehatan melaksanakan donor darah,pengurus dan relawan harus bekerja keras semangat dan penuh keiklasan.
Selanjutnya juga saya berharap kepada Pemerintah dalam meningkatkan pelayanan kesehatan PMI harus di gandeng dan di libatkan,bangun la komunikasi dan senergisitas yang bagus kepada PMI,” Sebut Dayu,Fraktisi Hukum Labusel.
Kemudian acara di lanjutkan buka bersama dengan seluruh relawan dan pengurus PMI Labusel di kafe laris cofe Kota Pinang,
(KRO/RDR/NST)